Atalia Praratya Ridwan Kamil: Da'i BKMT Harus Ngerti Teknologi Digital dan Operasikan Media Sosial!

- 9 Februari 2022, 20:47 WIB
Atalia Praratya, Isteri Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil
Atalia Praratya, Isteri Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil /Nur Aliem Halvaima/Foto dok pribadi Amin Idris / PosJakut

Baca Juga: Kenapa Majelis Taklim Identik dengan Ibu-ibu? Bapak-bapak yang Ikut Terkesan Lucu. Ini Penjelasannya!

Sehingga BKMT, kata dia, bisa tampil sebagai kekuatan penggerak dalam mengatasi berbagai tantangan pembangunan.

Berbagai program pembangunan yang sudah dijalankan di Jawa Barat, juga membutuhkan peran ibu-ibu BKMT untuk menjaga kesinambungannya.

Baca Juga: Pengurus Badan Kontak Majelis Taklim (BKMT) Jawa Barat, Dilantik di Pusdai Bandung

Misalnya ada program “sadesah” alias satu desa satu hafiz/hafizoh. Kini sudah ada 4.700 hafiz/hafizoh lahir dari program ini. 

Mereka akan melakukan pembinaan lagi sehingga akan semakin banyak hafiz/hafizoh di Jawa Barat.

Ada lagi program dakwah digital. Ini realitas zaman kata bunda Atalia. Setiap orang memegang satu gadget minimal. 

Baca Juga: Suksesi di Islamic Centre Bekasi : Paray Said Digantikan Abid Marzuki

Karena itu, program dakwah digital adalah untuk membawa pesan dakwah ke dalam dunia ini. Tidak terlihat tapi dia sampai ke setiap orang dimanapun.

Seorang da’i di BKMT harus mengerti teknologi digital. Paling tidak bisa mengoperasikan semua media sosial yang ada untuk kepentingan dakwahnya.

Halaman:

Editor: Nur Aliem Halvaima


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x