Menteri Bintang: Peringatan Hari Ibu Momentum Pengakuan Eksistensi Kontribusi Aktif Kaum Perempuan

- 22 Desember 2021, 15:45 WIB
Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Bintang Puspayoga, saat memberikan sambutan pada Peringatan Hari Ibu ke-93, Rabu, 22 Desember 2021
Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Bintang Puspayoga, saat memberikan sambutan pada Peringatan Hari Ibu ke-93, Rabu, 22 Desember 2021 /Tangkapan layar/Tety Polmasari

Adapun 5 agenda prioritas tersebut, yaitu pertama, peningkatan pemberdayaan perempuan dalan kewirausahaan yang berperspektif gender.

Kedua, peningkatan peran ibu dan keluarga dalam pendidikan/pengasuhan anak. Ketiga, penurunan kekerasan terhadap perempuan dan anak. Keempat, penurunan pekerja anak. Kelima, pencegahan perkawinan anak.

“Selamat Hari Ibu ke-93 Tahun 2021 untuk seluruh perempuan Indonesia, di manapun berada," ucap menteri.

Di mana pun semua berada, selalu tanamkan dalam diri dan pikiran bahwa perempuan adalah sosok yang kuat, tangguh, berani bermimpi dan mampu mewujudkan serta berdaya.

"Perempuan Berdaya, Anak Terlindungi, Indonesia Maju,” tutup Menteri Bintang.

 

Halaman:

Editor: Tety Polmasari


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah