Bangun Infrastruktur Tahan Bencana, Menteri PUPR Basuki: Saya Menantikan Belanda

- 4 Juni 2022, 19:00 WIB
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono saat Rapat Kerja (Raker) bersama Komisi V DPR RI pada Rabu, 6 April 2022 membahas kesiapan Kementerian PUPR sambut mudik lebaran.
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono saat Rapat Kerja (Raker) bersama Komisi V DPR RI pada Rabu, 6 April 2022 membahas kesiapan Kementerian PUPR sambut mudik lebaran. /Kementerian PUPR

Dilansir dari ANTARA, Menteri Basuki juga mengundang Menteri Harbers untuk menghadiri Forum Air Dunia (WWF) 2024 di Bali dengan tema "Air untuk Kemakmuran Bersama."

WWF bertujuan untuk mencapai keberhasilan SDG (Sustainable Development Goals) di sektor air. Antara lain air bersih dan sanitasi (SDG 6), nol kelaparan (SDG 2), energi yang  terjangkau dan bersih (SDG 7), perubahan iklum (SDG 13), kehidupan bawah air (SDG 14), dan lain sebagainya.

Selain Harbers, Basuki juga sebelumnya telah mengadakan pertemuan dengan CEO the Global Center of Adaptation, Patrick Verkooijen, untuk menyampaikan undangan kunjungan ke Indonesia pada akhir bulan Juni 2022.

"Kami akan mengajukan pada Presiden untuk agenda G20 di Bali, yang mana faktor adaptasi pada perubahan iklim (climate change) merupakan hal yang vital di setiap pengaturan kebijakan dan program pengembangan, sehingga dapat menawarkan nilai dan dampak nyata bagi perekonomian," katanya.***

Halaman:

Editor: Abdurrauf Said


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini