Sosialisasi Pengurus RT Baru di Malam Tahun Baru, Ini Gaya Komplek Perumahan di Kota Bekasi

- 1 Januari 2022, 22:45 WIB
Malam tahun baru dengan pengurus RT baru
Malam tahun baru dengan pengurus RT baru //foto Nur Aliem Halvaima

 

POSJAKUT - Acara malam pergantian tahun terutama di komplek perumahan, biasanya diwarnai dengan pesta kembang api dan barberque (bakar-bakar sate dan ikan).

Namun sedikit berbeda dengan yang terjadi di komplek perumahan Wismajaya, Kelurahan Durenjaya, Kecamatan Bekasi Timur, Kota Bekasi, Jawa Barat.

Pada acara malam pergantian tahun 2021 ke 2022 Sabtu dinihari 1 Januari 2022, dirangkaikan dengan perkenalan pengurus RT yang baru terpilih masa bhakti 2022 - 2026.

Baca Juga: Unik! Pemilihan Ketua RT di Masa Pandemi, Anggota 'KPU' Keliling Datangi Rumah Warga Pemilih

Ketua RT 05 yang terpilih, Denni Rama Senjaya, memperkenalkan susunan pengurus baru dan memaparkan program kerjanya. Sebaliknya Ketua RT lama, Sayono, berbagi pengalaman selama menjabat sebagai RT.

Denni kemudian membacakan susunan lengkap pengurus RT 05/RW 018 masa bhakti 2022 - 2026 sebagai berikut :

Ketua : Denni Rama Senjaya, Sekretaris : Arief Verdian, Bendahara : Ade Supriyadi. Sementara pengurus inti juga dilengkapi dengan koordinator bidang, meliputi bidang :

Baca Juga: KPAI Jawa Barat Beri Perhatian Kepada Gadis 14 Tahun yang Diperkosa dan Diijual. Kini Korban Trauma Berat

Halaman:

Editor: Nur Aliem Halvaima


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini