TAUSIYAH : 5 Bacaan Penting di Bulan Ramadhan, Apa Saja Itu?

- 12 April 2022, 03:00 WIB
ILUSTRASI : Tadarus dengan membaca.Al Qur'an dianjurkan di bulan Ramadhan
ILUSTRASI : Tadarus dengan membaca.Al Qur'an dianjurkan di bulan Ramadhan /Nur Aliem Halvaima /foto tangkapan YouTube @nurterbit / Posjakut

LIMA (5) BACAAN PENTING DI BULAN RAMADHAN

POSJAKUT - Ada lima bacaan penting berupa doa dan dzikir. Yang pasti akan rugi jika tidak dihafalkan dan diamalkan di bulan Ramadhan.

1. Doa Bakda Shalat Witir

 *سُبْحَانَ الْمَلِكِ الْقُدُّوسِ*

“SUBHAANAL MALIKIL QUDDUUS” 

(artinya : Maha Suci Allah Yang Maha Merajai, lagi suci dari berbagai kejelekan) (dibaca tiga kali).

Dianjurkan mengeraskan suara pada bacaan ketiga. [1].

*رَبِّ الْمَلاَئِكَةِ وَالرُّوحِ*

“ROBBIL MALAIKATI WAR RUUH”

Halaman:

Editor: Nur Aliem Halvaima


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x