Ketua Panitia, Sri Asri Wulandari: 9 Kegiatan Lomba Digelar Peringati 46 Tahun KKSS

- 2 November 2022, 22:05 WIB
Ketua Panitia, Sri Asri Wulandari: 9 Kegiatan Lomba Digelar Peringati 46 Tahun KKSS
Ketua Panitia, Sri Asri Wulandari: 9 Kegiatan Lomba Digelar Peringati 46 Tahun KKSS /Nur Aliem Halvaima /Foto : Phinis.co.id/Posjakut

Baca Juga: Jusuf Kalla di Acara PSBM-KKSS: Banyak Perusahaan 'Hilang' Karena Tak Ada Generasi Penerusnya

1. Senam Massal dan Lomba Senam Kreasi di Monumen Nasional (Monas), Sabtu 12 November 2022, pukul 06.39-10.00 WIB.

2. Lomba Fashion Show Busana Daerah Sulsel di Ballroom Bellagio Mall, Mega Kuningan Barat Jakarta Selatan, Sabtu 6 November 2022, pukul 09.00 WIB - selesai.

3. Futsal Competition di Lapangan Futsal Maestro, Jumat 11 November 2022, pukul 09.00 WIB - selesai.

Baca Juga: Mendesak, Kantor Sekretariat IWSS dan KKSS Kota Bekasi, Setiap Adakan Acara Terpaksa Berpindah-pindah

4. Pertemuan Cenderkiawan Bugis Makassar (PCBM) II di Perpustakaan Nasional Jakarta, Senin 7 November 2022, pukul 08.00 WIB - selesai.

5. Lomba Vocal Grup dan Solo Lagu Daerah Sulsel di Ballroom Bellagio Mall, Sabtu 06 November 2022, pukul 09.00 WIB - selesai.

6. Golf Turnamen di Lapangan Golf Senayan Jakarta, Minggu 13 November 2022, pukul 06.00 WIB - selesai.

Baca Juga: Ketum DMI Jusuf Kalla, Terima Bantuan Wakaf 2000 Al-Qur'an dari BPP KKSS Melalui Muchlis Patahna

7. Resepsi Perayaan HUT KKSS ke-46 dan Pagelaran Seni Budaya di Hotel Kartika Chandra, Sabtu 12 November 2022, pukul 18.30 - 23.00 WIB.

Halaman:

Editor: Nur Aliem Halvaima


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini