SINGKAT JAKARTA: Dari Restocking Benih Ikan, Ajak Investor UEA, sampai Tanam Sayur di Areal Dock Kapal

- 17 Maret 2022, 12:30 WIB
Restocking benih ikan ini untuk meningkatkan stok populasi ikan di perairan dan melestarikan keanekaragaman sumberdaya ikan
Restocking benih ikan ini untuk meningkatkan stok populasi ikan di perairan dan melestarikan keanekaragaman sumberdaya ikan /maghfur/antarfoto

Dinas KPKP Lakukan Restocking Benih Ikan di Pulau Tidung

POSJAKUT – Pusat Budidaya dan Konservasi Laut (PBKL) Dinas Kehutnan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) Provinsi DKI Jakarta menggandeng berbagai pihak melakukan restocking benih ikan di perairan Pulau Tidung Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan.

Menueut Kepala Satuan Pelaksana (Kasatlak) Konservasi Laut PBKL Dinas KPKP Provinsi DKI Jakarta, Cecep Hermawan Azikni kegiatan konservasi laut berupa restocking di perairan Pulau Tidung total menebar sebanyak 2.000 ekor benih ikan.

Baca Juga: Biaya Dipatok Rp42 Juta, Kepastian Indonesia Memberangkatkan Haji 2022 Masih Belum Jelas

"Kita sebar di perairan Pulau Tidung meliputi benih ikan nemo sebanyak 1.000 ekor, benih ikan kerapu bebek sebanyak 500 ekor dan benih ikan bawal bintang sebanyak 500 ekor," katnya Kamis 17 Maret 2022. ***

 

Pemprov DKI Undang Investor UEA Investasi Bidang Transportasi

PEMERINTAH Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta melalui Unit Pengelola Jakarta Investment Centre (UP JIC) Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PMPTSP) mengundang investor di wilayah Uni Emirat Arab (UEA) untuk berinvestasi di sejumlah proyek investasi transportasi dan infrastruktur di Jakarta.

Baca Juga: DKM Masjid At-Taqwa Sunter Agung Kembangkan Urban Farming Budi Daya Cabai di Atap Masjid 

Halaman:

Editor: Maghfur Ghazali


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x