TAUSIYAH : Shalat Isyroq atau Dhuha, Pahalanya Sama dengan Berhaji atau Umroh

- 23 Mei 2022, 09:35 WIB
ILUSTRASI : Shalat Idul Fitri di Stadion JIS Jakarta Utara
ILUSTRASI : Shalat Idul Fitri di Stadion JIS Jakarta Utara /Nur Aliem Halvaima /foto : Maryam Bachmid / POSJAKUT /

Baca Juga: TAUSIYAH : Tetangga Ahli Surga

 

Cara Pelaksanaan Shalat Isyroq

1. Shalat isyroq dilakukan sebanyak dua raka'at. Gerakan dan bacaannya sama dengan shalat-shalat lainnya.

2. Berdasarkan hadits-hadits yang telah dikemukakan, shalat isyroq disyariatkan bagi orang yang melaksanakan shalat jama'ah shubuh di masjid lalu ia berdiam untuk berdzikir hingga matahari terbit, lalu ia melaksanakan shalat isyroq dua raka'at.

3. Ketika berdiam di masjid dianjurkan untuk berdzikir. Dzikir di sini bentuknya umum, bisa dengan membaca Al Qur'an,membaca dzikir, atau lebih khusus lagi membaca dzikir pagi.

4. Waktu shalat isyroq sebagaimana waktu dimulainya shalat Dhuha yaitu mulai matahari setinggi tombak, sekitar 15-20 menit setelah matahari terbit.  

Baca Juga: TAUSIYAH : Batas Boleh Tidaknya Shalat Berjamaah

Faedah Berharga Lainnya dari Hadits di atas:

# Dalam hadits yang telah disebutkan terdapat dorongan untuk melaksanakan shalat jama'ah shubuh di masjid.

Halaman:

Editor: Nur Aliem Halvaima


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x