558 Sakit, 11 Wafat, Jemaah Diimbau Tak Lakukan Transaksi Badal: INFO HAJI

- 24 Juni 2022, 20:35 WIB
558 Sakit, 11 Wafat, begitu info terbaru jamaah haji Indonesia sampai 24 Juni 2022. Foto: illustrasi, calon jemaah haji Kota Bandung tengah melakukan manasik haji beberapa waktu lalu //Portal Bandung Timur/heriyanto/
558 Sakit, 11 Wafat, begitu info terbaru jamaah haji Indonesia sampai 24 Juni 2022. Foto: illustrasi, calon jemaah haji Kota Bandung tengah melakukan manasik haji beberapa waktu lalu //Portal Bandung Timur/heriyanto/ /cimahi.pikiran-rakyat.com/

Jemaah bisa juga berkonsultasi terkait badal haji melalui watshap center di nomor +966 503 5000 17
61.070 Jemaah

Memasuki hari ke-21 operasional haji 1443 H/2022 M, total 61.070 jemaah haji Indonesia sudah diberangkatkan ke Tanah Suci, baik dari Bandara Jeddah maupun Madinah.

Dari jumlah itu, sebanyak 47.488 jemaah sudah berada di Makkah, sisanya masih menjalani Ibadah Arbain di Madinah.

Jumat ini, 24 Juni 2022, ada 2.866 jemaah haji Indonesia yang diberangkatkan ke Tanah Suci. Mereka terbagi dalam tujuh kloter dan berangkat dari enam embarkasi.

Dua kloter berangkat dari Embarkasi Jakarta – Bekasi/JKS (820). Masing-masing satu kloter berangkat dari Embarkasi Batam/BTH (450), Lombok/LOP (393), Solo/SOC (36), Surabaya/SUB (450), dan Makassar/UPG (393).**

 

Halaman:

Editor: Ramli Amin


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini