Para Pemburu Lailatul Qadar Bersiap Sambut Kemuliaannya Baca Al Quran, Dzikir dan Beramal Baik, Jangan Kendor

- 16 April 2022, 15:30 WIB
Ilustrasi Salat. Keutamaan solat tarawih malam ke 9.
Ilustrasi Salat. Keutamaan solat tarawih malam ke 9. /Beritasubang/Jadwal salat wilayah Cianjur Senin 28 Maret 2022. (Foto: Kemenag NTB)

 

POSJAKUT – Memasuki hari ke 14 Ramadan, para pemburu pahala Lailatul Qadar makin rajin itikaf.

Buat yang tak sempat ke masjid, tadarusan dan dzikir makin gencar mulai dari sepertiga malam  hingga subuh.

Usai syuruq, dhuha pun tak pernah terlewati dilanjutkan  dengan membaca kalam illahi.

Sudah tepatlah umat muslim yang menggiatkan ibadahnya karena sejalan dengan kebiasaan Rasulullah SAW setiap Ramadan.

Baca Juga: Tetap Fit Saat Puasa Ramadan, Jangan Malas Bergerak dan Olah Raga, Ini Tipsnya!

Dalam sebuah riwayat juga dijelaskan, "Rasulullah SAW sangat bersungguh-sungguh pada 10 hari terakhir dari bulan Ramadan, melebihi kesungguhan Beliau di waktu lainnya. (HR. Muslim).

Lailatul qadar merupakan malam yang ditunggu-tunggu umat muslim setiap Ramadan

Lailatul Qadar adalah malam yang lebih baik dari seribu bulan.

Pada malam ini, malaikat akan turun ke bumi dan memberi syafaat atas izin Allah kepada orang-orang yang senantiasa menghidupkan Lailatul Qadar.

Halaman:

Editor: Fenty Ruchyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah