Takut Ketinggalan Shalat Saat Nunggu Bus? TransJakarta Siapkan Mushola di Halte, Ini Lokasinya!

- 13 April 2022, 15:00 WIB
Fasilitas mushola di dalam halte TransJakarta di halte Monas, Jakarta Pusat
Fasilitas mushola di dalam halte TransJakarta di halte Monas, Jakarta Pusat /Nur Aliem Halvaima /foto : Travel Wego / Posjakut

Di area stasiun juga ada kios makanan dan minimarket, jadi bisa sekalian beli makanan. Kekurangannya adalah, kamu harus tap-in masuk stasiun MRT terlebih dahulu untuk bisa ke musala.

4. Halte Lebak Bulus

Sama seperti Halte Bundaran HI, dari Halte Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Anda juga harus mampir ke Stasiun MRT Lebak Bulus kalau ingin shalat. 

Baca Juga: Pada HUT KE-8, PT TransJakarta Luncurkan Tiga Layanan Inovatif Kepada Pelanggan

Ingat, kalau numpang shalat di Stasiun MRT berarti Anda harus tap-in atau melewati rolling door berbayar.

Ibadah di Musala Gedung Terdekat 

Kita semua paham bahwa mayoritas orang Indonesia beragama Muslim, halte-halte yang tidak memiliki mushola baik di dalam atau di luar halte biasanya akan mengarahkan pengguna yang ingin shalat ke gedung terdekat.

Berikut adalah daftarnya:

Halte Blok M di Mushola Blok M, Halte Bundaran Senayan di area Ratu Plaza dekat KFC, Halte Gelora Bung Karno di Mushola Graha CIMB Niaga, Halte Bendungan Hilir di Musala Plaza Central.

Baca Juga: Bus Academy Transjakarta Diharapkan Cetak Pramudi Profesional Agar Penumpang Aman, Nyaman, Ini Harapannya!

Halaman:

Editor: Nur Aliem Halvaima

Sumber: Travel Wego


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x