Jakarta Pusat Mencatat Selama Januari-Desember 2021 Terjadi 204 Kali Kasus Kebakaran

- 27 Desember 2021, 12:07 WIB
Kebakaran di Kramat Pulo Jakpus Hanguskan 25 Rumah Warga.
Kebakaran di Kramat Pulo Jakpus Hanguskan 25 Rumah Warga. /Instagram/@jktinfo/

 Baca Juga: LANGGAM JAKARTA : Menelusuri Nama Jalan Setiabudi di Kawasan Elit Kuningan Jakarta Selatan   

Asril menjelaskan, pada Januari terjadi 15 kali kebakaran, Februari, 16 kali, Maret 11kali, April 20  kali, Mei, 15 kali, Juni 17 kali, Juli, 21 kali, Agustus 18 kali, September 30 kali, Oktober 15 kali, November 13 dan Desember 13 kali kebakaran.

Dibandingkan data tahun sebelunya pada periode yang sama tercatat 160 kali terjadi kasus kebakaran. Berati ada peningkatan 42 kali kasus kebakaran dalan sethun. Ini hars dijadikan instrospeksi bagi Dinas Gulkarmat, PLN dan masyarakat agar kedepan angka kebakaran bisa turun. ***

Halaman:

Editor: Maghfur Ghazali


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini