Gultik Alias Gulai Tikungan, Salah Satu Kuliner Enak di Jakarta yang Murah Meriah

- 28 November 2021, 11:51 WIB
Bocoran Resep Gulai Kambing Idul Adha 2021 Lengkap Info Bumbu, Bahan dan Cara Membuatnya
Bocoran Resep Gulai Kambing Idul Adha 2021 Lengkap Info Bumbu, Bahan dan Cara Membuatnya /Tangkapan layar Instagram/@shareresepmasakan//

PosJakut – Kuliner di Jakarta memang sangat menyenangkan. Pasalnya di kota yang tak pernah tidur ini semua serba ada, baik untuk yang isi kantongnya pas-pasan sampai yang lipatan duitnya banyak.

 Sebagai kota yang memiliki latar belakang penduduk beragam, Jakarta mempunyai kekayaan kuliner beraneka. Dari kuliner tradisional Betawi, makanan khas  Minang, Jawa, Manado ada.

 Bukan itu saja kuliner internasional seperti makanan khas India, Korea, Jepang, atau Western juga tersedia. 

 Baca Juga: Seluruh Wilayah Jakarta Hari Ini Diperkirakan Hujan, Jaktim dan Jaksel Potensi Hujan Angin Disertai Petir

Konon sejarah nusantara menempatkan kuliner Indonesia sebagai hasil persilangan budaya. Kreativitas anak-anak muda kini turut pula menyumbang keragaman makanan dan minuman di ibu kota negara ini

 Kuliner Jakarta tentu semakin lengkap dengn hadirnya aneka gaya hidup diet (pengaturan pola makan). Sebut misalnya ada yang tak makan daging (vegetarian),  tak mengonsumsi berbagai produk makanan dari hewan (vegan).

Baca Juga: Banjir Bandang, 22 KK Warga Garut Mengungsi, 60 Tambah Ludes

Baca Juga: Hawkeye Episode 1: Clint Barton Menyelamatkan Kate Bishop Saat Pertempuran New York di Film The Avengers 2012 

Tentu ada juga yang menginginkan makan rendah karbohidrat namun tinggi lemak (ketogenic) yang membentuk kuliner baru di di tanah Betawi ini.

Halaman:

Editor: Maghfur Ghazali


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x