Berikut Prestasi, Profil Serta Biodata Shesar Hiren Rhustavito, Siap Pertahankan Gelar Juara Thomas Cup 2022

- 15 Mei 2022, 13:30 WIB
Shesar Hiren Rhustavito ternyata tidak bisa tidur sendiri hanya karena gara-gara ini
Shesar Hiren Rhustavito ternyata tidak bisa tidur sendiri hanya karena gara-gara ini /Instagram.com/rhustavito.fans

POSJAKUT – Berikut prodil dan biodata Shesar Hiren Rhustavito, salah satu pebulutangkis andalan tim Thomas Merah Putih.

Vito biasa ia disapa beberapa kali menjadi penentu kemenangan timnas di laga turnamen yang digelar di Bangkok Thailans ini.

Di laga final Minggu 15 Mei 2022 siang ini, tim bulutangkis Indonesia akan turunkan formasi pemain utama di final Piala Thomas 2022.

Ada Anthony Sinisuka Ginting sebagai tunggal pertama yang akan menghadapi Lakshya Sen.

Baca Juga: Saksikan Live Streaming Final Piala Thomas 2022 Indonesia Kontra India, Jojo Cs Siap Pertahankan Gelar, Bisa!

Lalu pasangan Mohammad Ahsan/Kevin Sanjaya Sukamulyo.

Kemudian tunggal kedua Jonatan Christie dilanjut pasangan Fajar Alfian/Muhammad Rian Andrianto.

Pada partai terakhir, Shesar Hiren Rhustavito akan menjadi penentu nasib Indonesia seandainya partai terakhir dimainkan.

Skuad Merah Putih membawa harapan agar bisa mempertahankan gelar juara, sementara India juga diprediksi akan menjadi lawan tangguh demi mencetak sejarah memenangkan piala kejuaraan beregu putra paling bergengsi untuk pertama kalinya.

Baca Juga: Sim Yu Jin Bawa Korea Selatan Boyong Piala Uber 2022 Untuk Kedua Kalinya, Chukae!

Halaman:

Editor: Fenty Ruchyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini