Enam Wakil Merah Putih Lanjut ke Semifinal, Ada Jojo hingga Pasangan Baru Rehan Lisa, Bisa Yuk!

- 25 Maret 2022, 09:00 WIB
Tim Indonesia akan bertemu lawan-lawan tangguh di babak perempat final Siwss Open 2022 yang berlangsung hari ini, Jumat, 25 Maret 2022
Tim Indonesia akan bertemu lawan-lawan tangguh di babak perempat final Siwss Open 2022 yang berlangsung hari ini, Jumat, 25 Maret 2022 /Tangkapan layar bwfbadminton.com

POSJAKUT – Enam wakil pebulutangkis Indonesia berhasil melaju ke babak perempat final Yonex Swiss Open 2022.

Selain ganda putra Pramudya Kusumawardana/Yeremia Rambitan dan Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin yang pertama maji ke perempat final akan menyusul beberapa lagi.

Ada Jonatan Christie, Anthony Ginting, Fajar Rian, dan ganda campuran Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu  Kusumawati yang akan hadapi lawan-lawan mereka.

Baca Juga: Pramudya Yeremia Sukses Bungkam Duo Bisik-bisik India Maju ke Perempat Final Swiss Open 2022 The Babbies Juga!

Sayangnya ganda campuran Adnan Maulana/Mychelle Crhystine Bandaso belum bisa menghentikan wakil Prancis Anne Tran/William Villeger dalam laga tiga gim.

Berlangsung di St Jakobshalle Basel, Basel Switzerland, kejuaraan badminton ini akan memperebutkan tempat di semifinal esok Sabtu 26 Maret 2022.

Usai menang dari pasangan India Ishan Batnagar/Sai Prathek K dengan skor 21-15, 21-12, Fajar Rian akan hadapi pasangan Malaysia.

Baca Juga: Jadwal Laga Yonex Swiss Open 2022, Pramudya Yeremia dan Anthony Ginting Cs Siap Hadang Lawan!

Lalu Jonatan Christie berhasil menghentikan perlawanan tunggal Malaysia Ng Tze Yong dengan skor 18-21, 21-13, 21-12.

Halaman:

Editor: Fenty Ruchyat

Sumber: badmintalk_com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x