Kementerian Kominfo Dorong Industri Hiburan Tanah Air Terapkan Teknologi Digital. Ini Alasannya

- 3 Februari 2022, 13:00 WIB
Menteri Kominfo Johnny G. Plate.Menteri Komunikasi dan Informasi Republik Indonesia, Jhoni G. Plate meminta Keluarga Besar Ditjen Aptika untuk mengikrarkan From Now On.
Menteri Kominfo Johnny G. Plate.Menteri Komunikasi dan Informasi Republik Indonesia, Jhoni G. Plate meminta Keluarga Besar Ditjen Aptika untuk mengikrarkan From Now On. /kominfo.go.id

POSJAKUT -- Kementerian Komunikasi dan Informatika (Komimfo) mendorong industri hiburan Indonesia beradaptasi dengan teknologi digital agar tangkas menyikapi perubahan.

Kemajuan yang terjadi di industri film di Tanah Air  tak lepas dari perubahan dari sisi teknologi digital global yang wajib diterapkan di sektor ini.

Peningkatan kapasitas insan seni tanah air tak lepas dari pengaruh digitalisasi global.

"Kita melihat bagaimana perubahan begitu tinggi terhadap film televisi, film serial di televisi, dan film-film teatrikal," kata Menteri Kominfo Johnny G. Plate dilansir Antara, Kamis 3 Februari 2022.

Baca Juga: Menkominfo Johnny G. Plate Ajak Publik Wujudkan Kekebalan Komunal dengan Vaksinasi Booster

Menteri Johnny menyebut perubahan industri film beedampak luar biasa.

Pada akhirnya membutuhkan adaptasi cepat. "Dibutuhkan adaptasi dan agility yang tepat," kata Menteri dikutip POSJAKUT.

Ia menilai disrupsi teknologi berdampak besar, salah satunya peleburan di industri perfilman.

Perubahan ini, lanjuy dia, harus disikapi oleh para pelaku industri hiburan.

Baca Juga: Menkominfo Johnny G. Plate Imbau Warga Segera Divaksin Booster jika Sudah Terdaftar di Aplikasi PeduliLindungi

Halaman:

Editor: Fenty Ruchyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x