Meski Mendekati Masa Endemi, Bio Farma Tetap Jajaki Peluang Ekspor Vaksin Merah Putih

- 7 Juni 2022, 10:00 WIB
Bio Farma optimis vaksin merah putih tetap akan digunakan meskipun Covid-19 nantinya sudah seperti influenza biasa
Bio Farma optimis vaksin merah putih tetap akan digunakan meskipun Covid-19 nantinya sudah seperti influenza biasa /mghfur/ant

Baca Juga: DKI Gencarkan Vaksinasi serta Masifkan Tes, Lacak, dan Isolasi, Warga Diminta Jangan Pilih-pilih Vaksin!

Vaksin tersebut segera masuk tahap uji klinis terakhir tahap 3. Ditargetkan pada akhir Juli 2022, seluruh vaksin tersebut sudah memperoleh sertifikat EUA dari BPOM RI.

Namun, untuk memasarkan vaksin Covid-19 ke pasar mancanegara, kata Basyir, Bio Farma masih membutuhkan tahap lanjutan berupa EUA dari WHO. Setelah itu produksi vaksin nya memiliki nilai ekspor saat kebutuhan dalam negeri tercukupi,

Honesti Basyir mengatatakan menambahkan nilai investasi vaksin Covid-19 produksi Bio Farma hingga saat ini menghabiskan dana perusahaan sekitar Rp120 miliar untuk proses uji klinis. ***

 

Halaman:

Editor: Maghfur Ghazali


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini