Berhasil Luncurkan Rudal Monster, Korea Utara: Kim Jong Un Bersumpah untuk Bangun Militer yang Luar Biasa

- 28 Maret 2022, 21:15 WIB
Hwasong-12, Rudal Korea Utara yang Mampu Ditembakkan Sampai ke Amerika, Ini Faktanya. /KCNA via REUTERS
Hwasong-12, Rudal Korea Utara yang Mampu Ditembakkan Sampai ke Amerika, Ini Faktanya. /KCNA via REUTERS /

Uji coba nuklir jarak jauh sempat dihentikan ketika Kim dan mantan presiden AS Donald Trump terlibat dalam pertarungan diplomasi tingkat tinggi yang usai pada 2019. Dialog sejak itu terhenti.

Peluncuran itu dilakukan pada waktu yang aman di saat Korea Selatan sedang melalui transisi presiden hingga Mei, dan AS terganggu oleh invasi Rusia ke Ukraina.***

Halaman:

Editor: Abdurrauf Said

Sumber: AFP


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini