Mantan Wapres Jusuf Kalla: SDA Kita Jauh Lebih Baik, Kebijakan Ekonomi Pemerintah Harus Diperbaiki!

- 6 November 2022, 18:03 WIB
Mantan Wapres Jusuf Kalla: SDA Kita Jauh Lebih Baik, Kebijakan Pemerintah yang Harus Diperbaiki
Mantan Wapres Jusuf Kalla: SDA Kita Jauh Lebih Baik, Kebijakan Pemerintah yang Harus Diperbaiki /Nur Aliem Halvaima /Foto: Universitas Paramadina/Posjakut

Diskusi panel yang digelar Universitas Paramadina dan Konrad Adenauer Stiftung (KAS) Jerman ini, membahas tentang refleksi ekonomi Indonesia di tengah tekanan ekonomi dunia akibat pandemi Covid-19 serta perang Rusia dan Ukraina yang mengakibatkan krisis pangan dunia. 

Lebih lanjut JK menyarankan bahwa kita harus mempunyai hubungan baik dengan bangsa lain, perjanjian perdagangan harus cepat, jangan ketinggalan mengambil manfaatnya seperti Vietnam, Filipina, Malaysia.

Baca Juga: Pemerintah Jepang Beri Penghargaan Kepada Jusuf Kalla, Sri Sultan dan Yusron Mahendra

"Hal ini karena kita jauh lebih baik Sumber Daya Alam kita jauh lebih baik,“ katanya.

Berarti kebijakan pemerintah Indonesia, kebijakan keungan, moneter, investasi, energi, harus kita perbaiki. 

"Hukum yang menyebabkan orang khawatir untuk investasi harus serius kita perbaiki,” katanya.

Kita Harus Optimis

Dalam keynote speech-nya JK juga menyatakan bahwa menyadari pertemuan G20 ini adalah pertemuan yang paling dilematis dan mungkin yang paling ribet. 

Baca Juga: Persatuan Islam Tionghoa Indonesia (PITI) Undang Mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla Hadir di Muktamar

Misalnya kemungkinan adanya banyak kendala karena adanya perang Rusia-Ukarina. Pertentangan Amerika, Rusia dan terakhir dengan Saudi. 

Halaman:

Editor: Nur Aliem Halvaima


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x